Harga Tandon Air Berbagai Merk


  1. Profil Tank BPE 550

Profil Tank BPE 550

Profil tank sekarang ini telah menawarkan tandon air dengan kualitas terbaik yang terbuat dari bahan dasar plastik.   Tandon air yang satu ini memiliki ketahanan yang cukup baik terhadap segala macam cuaca ekstrim dan memiliki kapasitas hingga 500 liter. Bahkan produsen tersebut akan memberikan layanan garansi hingga 25 tahun khusus untuk penggantian produknya.



Tandon air ini mempunyai diameter 80 cm, tinggi 117 cm dengan konstruksi hingga 3 lapis, dimana bagian paling luarnya dapat melindungi air yang ada dalam tangi air dari sinar UV sehingga sudah pasti bisa menghambat pertumbuhan lumut dan tidak akan menyebabkan bau.

  1. MPOIN Plus Wave 600L

MPOIN Plus Wave 600L

Tandon air dari MPOIN ini memiliki kapasitas 600 liter yang bisa digunakan sebagai tempat penyimpanan air yang kuat dan mampu tahan lama. Dibuat dengan teknologi antimicrobial silver ion-nya sehingga dapat membunuh bakteri jahat dan juga jamur hingga 99,9%.

Tangki ini dibuat dari bahan Dow Chimecal Amerika yang biasa membuatnya elastis, namun tidak gampang pecah. Teknologi Lightblocknya dapat melindungi tangki air langsung dari sinar UV. Sementara Thermal Stabilizernya dapat menstabilkan suhu air yang ada di dalam air.

  1. Tirta Tangki Air T1000

Tirta Tangki Air T1000

Berbeda dengan tandon ataupun tangki air jenis yang lainnya, Tirta kini telah menghadirkan sebuah produk yang dibuat dari bahan dasar stainless steel. Kelebihan yang dimiliki oleh tangki air dari bahan dasar tersebut adalah perawatannya yang terbilang sangat mudah. Hal ini dikarenakan tangki air tersebut tidak akan mudah kotor. Bahkan tangki air ini juga memiliki tampilan yang sangat mewah.

Selain digunakan untuk penyimpanan air dalam volume besar, ternyata tangki air yang satu ini juga dapat digunakan untuk menyimpan bahan kimia tertentu. Tangki air ini memiliki kapasitas yang tergolong sangat tinggi, yaitu 750 liter.  Sedangkan untuk tingginya sendiri sekitar 1120 mm dengan diameter 950 mm. Tangki air ini memiliki kelebihan yang sangat awet dan mampu tahan lama.

Baca juga: Harga Pipa PVC Berbagai Merk

Harga Tandon Air Berbagai Merk Terbaru 2022

harga tandon air

Jika Anda sudah menentukan pilihan merk tandon manakah yang ingin dibeli, kini kami akan memberikan informasi daftar harga berbagai merk tandon air terbaru yang bisa Anda jadikan sebagai referensi. Berikut ini adalah daftar harga tandon air berbagai merk terbaru 2022:

Harga Tandon Air Merk Excel

TipeVolumeHarga
Excel Blow ALB
300 Liter
Rp. 560.000
Excel Blow
550 Liter
Rp. 875.000
Excel ALB
1100 Liter
Rp. 1.410.000
Excel AL.1660
1600 Liter
Rp. 2.130.000
Excel Blow ALB2000
2000Liter
Rp. 2.750.000

Harga Tangki Air Merk Penguin berbagai ukuran

TipeVolumeHarga
Penguin TB25
225 Liter
Rp. 460.000
Penguin TB32
300 Liter
Rp. 510.000
Penguin TB55
520 Liter
Rp. 745.000
Penguin TB70
650 Liter
Rp. 860.000
Penguin TB110
1050 Liter
Rp. 1.225.000
Penguin TB120
1200 Liter
Rp. 1.465.000
Penguin TB160
1550 Liter
Rp. 1.840.000
Penguin TB200
2000 Liter
Rp. 2.550.000

Harga Tangki Air Merk Tirta Pakai Kaki berbagai ukuran

TipeVolumeHarga
Tirta T.500
450 Liter
Rp. 1.420.000
Tirta T.1000
850 Liter
Rp. 1.925.000
Tirta T.1200
1000 Liter
Rp. 2.090.000
Tirta T.1500
1200 Liter
Rp. 2.425.000
Tirta T.1800
1450 Liter
Rp. 2.710.000
Tirta T.2000
1600 Liter
Rp. 3.025.000